Biaya Kuliah UNAS 2024/2025 Kelas Reguler dan Kelas Karyawan

Biaya Kuliah UNAS 2024 -- Info Biaya Kuliah UNAS Kelas Reguler dan Karyawan, Biaya Pendidikan UNAS, Biaya Studi UNAS, SPP UNAS, Biaya Kuliah Diploma, Sarjana, Pascasarjana UNAS, Biaya Kuliah Per Semester UNAS, Rincian Biaya Kuliah Universitas Nasional. 2026. 2027.

Informasi yang akan admin sampaikan kali ini berjudul Biaya Kuliah UNAS 2024/2025 Kelas Reguler dan Kelas Karyawan. Informasi ini disampaikan terutama bagi calon mahasiswa baru yang ingin kuliah di Universitas Nasional. Mari simak infomasi selengkapnya berikut ini.

http://www.biayakuliah.web.id/

UNAS atau Universitas Nasional adalah perguruan tinggi swasta tertua di Jakarta dan merupakan perguruan tinggi tertua kedua di Indonesia.

Universitas Nasional telah didirikan pada 15 Oktober 1949. Alamat kampus : Jalan Sawo Manila, Pasar Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12520.

Program pendidikan yang diselenggarakan oleh UNAS yaitu program Diploma, Sarjana, dan Pascasarjana. Bagi anda yang ingin kuliah di kampus swasta, maka UNAS bisa menjadi salah satu alternatif pilihan anda.

Ketika anda akan berkeingnan untuk kuliah di UNAS, maka anda terlebih dahulu perlu mengetahui besarnya biaya kuliah di UNAS karena dengan begitu maka anda bisa mempersiapkan besarnya biaya kuliah tersebut.

Biaya kuliah UNAS dibedakan menjadi biaya kuliah kelas reguler, biaya kuliah kelas karyawan, dan biaya kuliah Sekolah Pascasarjana.

Biaya kuliah reguler diperuntukkan bagi mahasiswa yang diterima melalui jalur reguler atau mahasiswa yang bukan karyawan. Biaya kuliah kelas karyawan diperuntukkan bagi mahasiswa yang kuliah di UNAS dengan memilih kelas karyawan.

Sedangkan biaya kuliah Pascasarjana dibedakan atas mahasiswa alumni UNAS dan mahasiswa umum. Biaya kuliah mahasiswa alumni UNAS lebih murah dibanding mahasiswa yang bukan alumni (umum). Selain itu, ada pula biaya cicilan per bulan yang harus dibayar oleh mahasiswa Pascasarjana.

Namun disini hanya akan diberikan mengenai biaya kuliah UNAS untuk kelas reguler dan kelas karyawan saja. Untuk lebih jelasnya, maka dapat anda lihat pada tabel berikut ini tentang rincian biaya kuliah UNAS

A. Biaya Kuliah UNAS Kelas Reguler


Sumber : http://mpr.unas.ac.id/wp-content/uploads/2015/12/KELAS-REGULER.pdf

Keterangan :
  1. Biaya kuliah belum termasuk biaya formulir pendaftaran, yaitu : Akademi DIII dan S1 = Rp 300.000,-;
  2. Biaya kuliah sudah termasuk jaket almamater, kartu mahasiswa/KTM, asuransi mahasiswa, registrasi, ujian mata kuliah dan praktikum (kecuali yang ditentukan tersendiri);
  3. Kartu ujian UTS hanya hanya dapat dicetak jika 50% UPS sudah dibayarkan paling lambat 2 minggu sebelum UTS;
  4. Kartu ujian UAS hanya dapat dicetak jika sisa UPS yang 50% sudah dilunasi paling lambat 2 minggu sebelum UAS;
  5. Mahasiswa yang tidak memiliki kartu ujian tidak diperbolehkan mengikuti ujian;
  6. Mahasiswa jenjang S1 yang membayar uang kuliah 8 semester sekaligus, mendapat cash back Rp. 1.000.000,- ;
  7. UPS untuk Biologi *) sudah termasuk uang praktikum Rp. 600.000,-/semester;
  8. Mahasiswa jenjang Akademi yang membayar uang kuliah 6 semester, mendapat cash back Rp. 500.000,- ;
  9. Semua biaya ditransfer melalui Rekening Bank atas nama Universitas Nasional.

B. Biaya Kuliah UNAS Kelas Karyawan


Sumber : http://mpr.unas.ac.id/wp-content/uploads/2015/12/KELAS-KARYAWAN.pdf

Keterangan :
  1. Biaya kuliah (BK)/ Uang Paket Semester (UPS) belum termasuk biaya formulir pendaftaran, yaitu : Akademi, DIV dan S1 = Rp 300.000;
  2. Biaya kuliah sudah termasuk jaket almamater, kartu mahasiswa/ KTM asuransi mahasiswa, biaya registrasi, biaya ujian mata kuliah dan biaya praktikum (kecuali yang ditentukan sendiri);
  3. Kartu ujian UTS hanya dapat dicetak jika 50% UPS sudah dibayarkan paling lambat 2 minggu sebelum UTS;
  4. Kartu ujian UAS hanya dapat dicetak jika 50% UPS sudah dibayarkan paling lambat 2 minggu sebelum UAS;
  5. (*) UPS untuk Biologi sudah termasuk praktikum Rp 600,000,
  6. Mahasiswa yang tidak memiliki kartu ujian tidak diperbolehkan mengikuti ujian;
  7. Semua biaya harus ditransfer melalui Rekening Bank atas nama Universitas Nasional

Itulah rincian biaya kuliah UNAS Kelas Reguler dan Karyawan. Untuk informasi biaya kuliah Sekolah Pascasarjana UNAS dapat dilihat langsung di web resmi UNAS.

Catatan :
  • Untuk informasi lain yang anda butuhkan silahkan baca di website resmi
  • Info biaya kuliah ini diambil dari data tahun sebelumnya. Mungkin biaya kuliah saat ini telah berubah. Jika demikian, setidaknya informasi ini bisa menjadi perkiraan bagi kalian yang ingin kuliah di kampus ini
  • Jika ada perubahan atau perbedaan informasi, maka ikuti yang ada di website resmi


Demikianlah informasi tentang Biaya Kuliah UNAS (Universitas Nasional). Semoga informasi tersebut dapat bermanfaat untuk anda terutama yang ingin kuliah UNAS atau mengingatkan kembali bagi yang sudah kuliah di UNAS.

Mari turut berbagi informasi ini kepada teman-teman lain yang membutuhkan atau ajak mereka secara langsung untuk membaca informasi disini. Cukup sekian, terima kasih dan salam sukses.